|
LOGO SINGSOT Kaos Khas Wonogiri |
|
LOGO SINGSOT Kaos Khas Wonogiri |
Persaingan perdagangan fashion khususnya kaos di Indonesia memang cukup ketat, tapi para konsumen paling suka kalau kaos tersebut mempunyai design atau gambar yang unik dan keren tentunya. Selain itu Kaos Khas dari Suatu Daerah bisa menjadi Kaos populer didaerah tersebut maupun diluar daerah tersebut, sebut saja Kaos Joger Jelek dari Bali, pasti orang-orang bali bahkan orang luar bali mengenal Kaos Joger tersebut. Dan Selain si Joger ada juga salah satunya Dagadu dari Jogja, sampai-sampai Brand tersebut ada yang bajakan. Dan pasti anda sendiri juga tahu tentang Joger dan Dagadu, berarti meskipun kaos tersebut kaos khas daerah mereka dapat bersaing dengan kaos-kaos keluaran-keluaran terbaru dari lokal maupun inter lokal. Dan disini saya Bahtiar Ahmad Syukur , mencoba untuk memperkenalkan produk kaos khas
wonogiri yaitu
SINGSOT .
SINGSOT adalah suatu nama untuk Kaos maupun Asesoris Khas Wonogiri .
Kami membangun web blog www.singsotwonogiri.blogspot.com untuk memperkenalkan dan menjual produk-produk Kaos dan Asesoris Khas Wonogiri. Saya akan berusaha supaya nama SINGSOT bisa di kenal dan melekat di hati para masyarakat Wonogiri dan para pemakainya. #SINGSOTWonogiri
Tidak ada komentar:
Posting Komentar